Tindak pembobolan mesin ATM (Anjungan Tunai Mandiri) kembali terjadi. Kali ini, sebuah ATM milik Bank Rakyat Indonesia (BRI) yang terdapat di Indomart, Jl Tambak No 61A Menteng, Jakarta Pusat, diangkut kawanan maling.
Bagi Anda yang akan menyaksikan Sail Morotai 2012, siap-siap dengan berbagai keterbatasan sarana dan infrastruktur yang ada. Salah satunya Anjungan Tunai Mandiri (ATM) yang belum ada di pulau yang langsung menghadap ke Samudera Pasifik ini.